“Chel, sebenarnya
hidup itu simple. Kamu fokus aja sama hal-hal yang bisa kamu kendalikan. Nah,
hal-hal yang ada di luar kendalimu itu ya udah. Let it flow, aja!”
Kalimat yang cukup membuat saya termenung dengan semakin banyaknya pertanyaan di otak. Kekhawatiran dan kegalauan yang ada hingga membuat saya gampang cemas dan overthinking belakangan ini memang terasa banyak sekali. Bahkan segarnya es kopi siang itu terasa biasa saja meski mengobati tenggorokan saya yang kering dan memberikan semacam efek menenangkan untuk kondisi psikis saya.
5 Alasan Menyukai Drama Korea ~ "Ah... kamu mah ikut-ikuta tren nonton drama korea!" Haduuuhh... Kalau boleh jujur, sejak duduk di bangku SMP sebenarnya saya sudah menikmati akting Song He Kyo yang melas banget hidupnya. Setelah nonton drakornya di RCTI, bakalan diobrolin di kelas bareng temen-temen yang juga nonton. Ya, layaknya anak laki-laki pada ngobroling Dragon Ball kelahi sama Bejita. Cuma bedanya ada adegan mata sembab karena kebawa alur critanya.
Suatu hari karena saya sedang
gabut, scrolling Instagram menjadi hiburan
bagi saya untuk mengurangi kegabutan itu. Dari story Mbak Isti, saya mendapati
beliau membagikan sebuah reels dimana terlihat ada pak guru sedang menari Bersama
murid-muridnya. Karena penasaran, saya akhirnya ikut meng-klik reels tersebut
dan menikmati sebuah tarian tradisional berdurasi 30 detik. Dan takjubnya
ternyata viewersnya mencapai 370 ribu.