4 Alasan Yang Membuatmu Sulit Mencintai Diri Sendiri
By Chela Ribut Firmawati - September 26, 2021
4 Alasan Yang Membuatmu Sulit Mencintai Diri Sendiri ~ Mencintai diri sendiri atau self-love belakangan ini memang gencar didengungkan, bukan? Kondisi pandemic seperti saat ini memang menyadarkan banyak orang untuk lebih aware dengan kesehatan mental. Kalian masih ingat kan dengan hebohnya seorang Marshanda yang nangis dan marah-marah karena depresi. Yakin banget deh kalau saat itu sempat mengira dia gila. Masih banyak kok masyarakat yang...